Cara Mudah Menghitung Kebutuhan Keramik

Cara Mudah Menghitung Kebutuhan Keramik

Dalam pekerjaan lantai keramik kita harus memperhitungkan jumlah keramik yang akan digunakan secara tepat, hitung secara tepat disini maksudnya dengan memperhitungkan faktor-faktor yang terjadi terutama pecah pada saat pelaksanaan pekerjaan lantai keramik. Berikut ini cara mudah menghitung kebutuhan keramik.


Cara Menghitung Kebutuhan Keramik

Diasumsikan kita akan memasang keramik pada luasan lantai 10 x 10 m2, maka kebutuhan keramik yang diperlukan adalah 6 x 6 = 36 m2.

jika yang kita gunakan adalah keramik lantai berukuran 40 x 40 cm maka kebutuhan keramiknya V= 100 m2 / (0.4 x 0.4 ) = 225 kpg.

Karena dalam penjualannya keramik menggunakan dus dan setiap dus terisi keramik dengan luasan 1 m2, berarti untuk keramik 40 x 40 1 dusnya berisi 6 kpg. Jadi kebutuhan keramik untuk lantai berukuran 6 x 6 adalah : 
V= 225 kpg / 6 kpg = 37.5 ~ 38 dus.

Perhitungan diatas belum termasuk faktor koreksi. Jadi anda bisa mengasumsikan sendiri mau dilebihkan berapa banyak untuk mencegah kekurangan keramik karena pecah atau hilang. Hal ini penting diperhitungkan karena jika ada kekurangan dilapangan kita tidak perlu membeli lagi, karena produksi untuk keramik motif tertentu kadang produksinya terbatas.

SHARE

Harian Teknik

harianteknik.blogspot.com adalah blog yang berisi tentang informasi dan tutorial di bidang teknik (Teknik Sipil, Arsitektur, dan Desain Grafis) dan tidak menutup kemungkinan akan membahas tentang ilmu teknik lainnya. blog ini dibuat agar kita bisa berbagi ilmu tentang teknik. semoga blog ini bermanfaat bagi kita.

  • Image
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Post a Comment

KONTAK

Name

Email *

Message *